Irjen Pol Nico Afinta, Jebolan Akpol 1992 yang Akan Dilantik Jadi Sekjen Kemenkumham

Irjen Pol Nico Afinta, Jebolan Akpol 1992 yang Akan Dilantik Jadi Sekjen Kemenkumham


loading…

Irjen Pol Nico Afinta telah dimutasi dan bakal dilantik menjadi Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kemenkumham. Foto/Ist

Read More
JAKARTAInspektur Jenderal (Irjen) Polisi Nico Afinta telah dimutasi dan bakal dilantik menjadi Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham).”Benar (Irjen Nico dimutasi jadi Sekjen Kemenkumham),” kata Menkumham Supratman Andi Agtas, Minggu (22/9/2024).

Supratman mengungkapkan, Irjen Pol Nico Afinta yang akan menggantikan posisi Andap Budhi Revianto itu bakal dilantik pada Selasa 24 September 2024.

Jebolan Akademi Kepolisian (Akpol) 1992 ini sempat menjabat sebagai Kapolda Jawa Timur (Jatim), lalu pada Oktober 2020, dia dimutasi menjadi Sahlisosbud Kapolri buntut tragedi Kanjuruhan di Malang, Jawa Timur yang menewaskan 130 orang.

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *