loading…
Calon Wakil Presiden (Cawapres) nomor urut 3, Mahfud MD bersama TPN Ganjar-Mahfud menggelar rapat pembentukan tim hukum dalam menyikapi dinamika Pilpres 2024. Foto/Achmad Al Fiqri/SINDOnews
“Nanti akan dijelaskan. Pembentukan tim hukum untuk yang memperkarakan Pemilu,” kata Mahfud usai rapat di Gedung TPN Ganjar-Mahfud.
Wakil Ketua TPN Ganjar-Mahfud, Benny Rhamdani, menjelaskan, pembentukan Tim Demokrasi Keadilan Ganjar-Mahfud itu untuk menghadapi kejahatan demokrasi setelah reformasi.
“Kita telah membentuk timsus ya untuk hadapi kita sebutnya kejahatan demokrasi yang paling najis pasca-reformasi tahun 2024,” ucap Benny.